Pengertian Candra Birawa
Candra Birawa
Candra Birawa adalah
hantu perang, berbentuk anak kecil,yang disebut bocah bajang. Bocah Bajang
adalah manusia kate yang pada zanan dahulu dipelihara oleh raja-raja. Melalui
pelantara seorang Bujang yang mengucapkan mantra atau ngenggunakan aji-aji,
candra Birawa dapat dipanggil untuk membantu raja menghalangi musuh dalam
perang. Bagi orang Jawa, jenis hantu ini tinggal kenangan. Meskipun demikian,
orang jawa yang berkelahi terkadang masih memanggil Candra Birawa untuk
meminta pertolongan.
CAPT. R.P. Suyono, Dunia Mistik Orang jawa (LIKS
Yogyakarta)
BACA JUGA⇨Pengertian Lelembut
Komentar
Posting Komentar