Nawaksara



Nawaksara adalah judul pidato presiden Soekarno pada 22 Juni 1966, menyampaikan pidato "Nawaksara" dalam persidangan MPRS. "Nawa" berasal dari bahasa sansekerta yang berarti sembilan, dan "Aksara" berarti huruf atau istilah. Pidato itu berisi sembilan pokok persoalan yang dianggap penting oleh presiden Soekarno selaku mendataris MPR.  Isi pidato tersebut hanya sedikit menyinggung sebab-sebab meletusnya peristiwa berdarah yang terjadi pada 30 September 1965

Dikutip Dari : Sejarah Indonesia (KAMENDIKBUD RI) 

Komentar

Postingan Populer