Pengertian Suku Bangsa (Etnic)

Suku Bangsa (Etnic)

Suku Bangsa adalah kesatuan sosial yang dapat dibedakan dari kesatuan kebudayaan, khususnya bahasa. Indonesia adalah Negara multi etnik karena terdapat ratusan suku bangsa. Adanya persamaan dalam suku bangsa menyebabkan terbentuknya identitas kesukuan.[1]

Sumber Gambar : https://dunia-kesenian.blogspot.com


[1] Suryaningsih, Ensiklopedi Geografi (PT Indahjaya Adipertama Anggota IKAPI) 2010

Komentar

Postingan Populer