Vulkanisme (vulkanism)
Vulkanisme merupakan gejala
kegunungapian. Vulkanisme adalah peristiwa penerobosan magma atau keluar magma
dari dalam bumi ke permukaan.
Sumber tenaga vulkanisme adalah
aktivitas magma. Peristiwa gerakan magma, di antaranya lapisan batu yang
disebut intrus magma, sementara itu, peristiwa keluarnya magma dari permukaan
bumi disebut ekstrusi magma.[1]
Sumber Gambar : https://www.madrasahaliyahku.blogspot.com
Baca Juga :
Fenomena Terjadinya Tsunami
Faktor Terjadinya Angin Siklon
Baca Juga :
Fenomena Terjadinya Tsunami
Faktor Terjadinya Angin Siklon
[1]Suryaningsih, Ensiklopedi Geografi (PT Indahjaya Adipertama Anggota IKAPI) 2010
Komentar
Posting Komentar