Keuntungan Dari Organisasi Lini
1. Status
pimpinan terjamin sepenuhnya, karena pimpinan berada dalam satu tangan
kesatuan komando tetap dipertahankan.
2. Disiplin dan
militansi kerja para anggota umumnya tinggi.
3. Koordinasi
relatif mudah dilakukan.
4. Proses
mengambil keputusan dan instruksi-instruksi berjalan cepat, tidak bertele-tele.
5. Garis pimpinan tegas, tidak mungkin terjadi ke simpang siuran, karena pimpinan langsung
berhubungan dengan karyawan.
6. Rasa solidaritas
karyawan biasanya tinggi dikarenakan sudah saling mengenal antara sesamanya.
7. Pengendalian
secara ketat oleh pemimpin bias dilakukan terhadap kegiatan para bawahannya.[1]
Komentar
Posting Komentar